Resep Bolu Kukus Praktis

Bahan - Bahan :
- 400 gram Tepung premix bolu kukus
- 1 butir Telur
- 160 gram Air soda
- pewarna makanan
Cara Membuat :
- Siapkan wadah, tuang tepung premix ke wadah lalu masukan telur utuh terakhir masukan air soda. Aduk
- Mixer semua bahan 1 menit dengan kecepatan rendah, lalu mixer lagi selama 6 menit dengan kecepatan tingg, terakhir mixer 1 menit dengan kecepatan rendah.
- Bagi adonan, beri pewarna di tiap adonan dan cetak dalam cetakan. Kukus selama 15 menit dengan menggunakan api sedang.
Demikianlah informasi mengenai resep Bolu Kukus Praktis yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.