Resep Coffe mix milk foam

Resep Coffe mix milk foam

Bahan - Bahan :
  • 1 bungkus coffe mix instan
  • 1 cangkir susu segar
  • 2 sendok teh Gula Pasir
  • 1 potong cookies oat

Cara Membuat :
  1. panaskan susu segar sambil diaduk dengan wisk pelan lalu cepat.
  2. setelah mendidih dan terus diaduk akan keluar busa.
  3. ambil busanya.
  4. tuang susu panas dalam cup, tambahkan coffe mix, aduk hingga rata.
  5. tambahkan foam susu diatas coffe
  6. hingga memenuhi permukaan.

Demikianlah informasi mengenai resep Coffe mix milk foam yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Facebook CommentsShowHide

0 comments