Resep Kelepon Abal-Abal 😄
Bahan - Bahan :
- 500 gr tepung ketan
- 200 gr tepung kanji
- secukupnya Air hangat
- secukupnya Pewarna hijau
- Gula merah
- Kelapa parut
- Garam
Cara Membuat :
- Kukus kelapa parut yang ditambah garam secukupnya.
- Tepung ketan + tepung kanji di beri air hangat secukupnya dan diberi pewarna hijau. Uleni hingga kalis sehingga mudah di bentuk.
- Adonan di bentuk bulat-bulat dan di dalamnya diberi gula merah.
- Didihkan air dalam panci. Setelah mendidih masukkan kelepon, kalau sudah mengambang berarti kelepon sudah masak. Angkat dan gulirkan ke kelapa parut, lalu sajikan.
Demikianlah informasi mengenai resep Kelepon Abal-Abal 😄 yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.