Resep Rainbow Klepon

Resep Rainbow Klepon

Bahan - Bahan :
  • 250 gr tepung ketan
  • 50 gr tepung beras
  • 100 gr gula merah
  • 2 lembar daun pandan
  • pewarna makanan ( merah kuning hijau)
  • secukupnya garam
  • secukupnya air
  • kelapa muda yang diparut,beri sedikit garam

Cara Membuat :
  1. campur semua bahan tepung ke dalam mangkok besar
  2. beri gula merah dan sedikit garam lalu masukkan air rebusan pandan ke dalam campuran tepung
  3. bentuk menjadi adonan yang bisa dibentuk
  4. bagi adonan menjadi 3 bagian,beri pewarna makanan.
  5. bentuk adonan menjadi bulat bulat,masukkan ke dalam air mendidih,setelah adonan mengapung, angkat ke dalam piring.taburi kelapa parutan

Demikianlah informasi mengenai resep Rainbow Klepon yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Facebook CommentsShowHide

0 comments