Resep Kue Lumpur Ubi

Resep Kue Lumpur Ubi

Bahan - Bahan :
  • 2 btr telur
  • 1 btr kuning telur
  • 200 gram gula pasir
  • 1/2 sct vanili
  • 1/2 sdt garam
  • 300 gram ubi (saya pakai ubi ungu)
  • 500 ml santan
  • 300 gram tepung terigu
  • 100 gram mentega cair
  • keju parut/meises/choco chip/kismis untuk topingnya

Cara Membuat :
  1. kukus ubi setelah itu dihaluskan.
  2. campur telur + gula pasir + vanili + garam, aduk hingga rata.
  3. masukan ubi dan santan, aduk sampai rata, setelah itu masukan tepung terigu sedikit demi sedikit kemudian mentega cair dan aduk kembali hingga rata.
  4. panaskan cetakan kue lumpur yang sudah diolesi mentega diatas kompor api kecil saja, setelah panas masukan adonan dan beri toping diatasnya sesuai selera tunggu hingga matang.

Demikianlah informasi mengenai resep Kue Lumpur Ubi yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Facebook CommentsShowHide

0 comments