Resep Fruity Cheese Cake
Bahan - Bahan :
- Bahan untuk dasar Cheese Cake:
- 150 gr Tepung Serbaguna
- 30 gr Gula Halus
- 60 gr Butter/Margarine
- 1 pcs Telur
- secukupnya Vanilla essence
- Bahan Filling :
- 250 gr Cream Cheese
- 70 gr Gula Halus
- 15 gr Maizena
- 1 gr Kuning Telur
- 25 gr Susu Segar
- 20 gr Putih Telur
- 20 gr Gula
- 1/2 pcs Kulit Lemon (Parut)
- secukupnya Garam
Cara Membuat :
- Panaskan oven 180 derajat, minimal 15 menit sebelum memanggang.
- - Aduk dengan tangan atau spatula, bahan 1, 2, 3, 5 hingga menjadi campuran seperti pasir. Tambahkan telur (yang sudah dikocok lepas) secukupnya hingga menjadi adonan yang menggumpal namun tidak lengket.
- - Cetak menggunakan rolling pin/gilingan adonan, taruh di dasar cetakkan berdiameter 20cm.
- Turunkan suhu hingga 150 derajat celcius untukmemanggang cheese cake
- - Bahan filling, kocok bahan 6, 7, 8 hingga lembut tambahkan bahan 9, 10, 13 dan 14. Kocok lagi hingga lembut merata.
- - Kocok putih telur dan gula hingga mengembang (meringue). Aduk perlahan dengan bahan cheese, hingga merata.
- - Ambil sedikit adonan, tambahkan sedikit cokelat bubuk. Aduk rata.
Demikianlah informasi mengenai resep Fruity Cheese Cake yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.