Resep Marble Butter Sponge Cake (tang mian method)

Resep Marble Butter Sponge Cake (tang mian method)

Bahan - Bahan :
  • 60 gr unsalted butter
  • 45 gr tepung kunci
  • 30 gr susu dingin
  • 20 gr putih telur
  • 1 sdt vanilla extract
  • 1/16 sdt garam
  • 45 gram kuning telur
  • 105 gr putih telur
  • 1/16 sdt CTT
  • 50 gr gula kastor

Cara Membuat :
  1. Masak butter dengan api kecil, aduk sampai muncul bubble. Matikan api. Masukkan terigu sekaligus. Aduk sampai lembut.
  2. - masukkan vanilla, garam, putih telur aduk rata pakai whisk.
  3. - masukkan kuning telur 3tahap. Aduk rata setiap tahap
  4. Kocok 105gr putih telur sampai berbusa..masukkan CTT. Kocok lagi. Lalu masukkan gula secara bertahap..kocok soft peak
  5. Adonan kuning telur tadi akan berbusa sedikit. Kocok lagi pakai whisk untul hilangin bubble.
  6. Masukkan adonan putel dalam 3 tahap. Aduk balik pakai spatula. Ketuk2 mangkuk 2-3x.
  7. Ambil 20 gram adonan dan campur dengan 1sdt bubuk cokelat. Aduk rata.
  8. Tuang adonan dalam 3 tahap ke loyang secara pelan2 dan agak tinggi. Selang seling adonan putih dan coklat.
  9. Panggang di suhu 160c selama 22menit di rak bawah.
  10. Lalu pindahkan ke rak tengah dan naikkan ke suhu 180c, panggang lagi selama 10-12menit

Demikianlah informasi mengenai resep Marble Butter Sponge Cake (tang mian method) yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Facebook CommentsShowHide

0 comments