Resep Brownies kukus

Resep Brownies kukus

Bahan - Bahan :
  • 6 sendok makan tepung terigu
  • 6 sendok makan gula pasir
  • 6 sendok makan bubuk coklat
  • 6 sendok makan air hangat
  • 12 sendok makan minyak sayur
  • 1/2 sendok teh bakinh powder
  • 2 bungkus SKM(susu kental manis rs coklat)
  • 2 butir telur

Cara Membuat :
  1. Kocok telur dan gula hingga tercampur,lalu masukan semua bahan aduk rata dgn spatula/kocokan telur.
  2. Olesi cetakan dgn margarin lalu tuang adonan kecetakan.
  3. Panaskan pengukus terlebih dahulu setelah adonan mendidiih masukan adonan,masak 20 menit-30 menit sampai matang.

Demikianlah informasi mengenai resep Brownies kukus yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Facebook CommentsShowHide

0 comments